Nama Norma Jeane Mortenson mungkin tidak banyak yang tahu. Tapi kalau Marilyn Monroe siapa sih yang gak tau. Dia adalah seorang aktris, penyanyi dan juga model terkenal asal Amerika Serikat yang merupakan bintang film dan simbol seks paling terkenal pada abad ke-20. Memang ia tidak memperoleh Academy Award, namun lewat film "The Misfits" pada tahun 1961 ia meraih Golden Globe, yang ternyata merupakan film terakhirnya.
Marilyn Monroe menjadi inspirasi bagi banyak bintang baru (misal Madonna pada awal kariernya) dan bagi musisi (misal Elton John yang mengarang lagu "Candle in the Wind" di tahun 1974 atau grup rock Def Leppard yang mendedikasikan lagu "Photograph" dari album mereka "HYSTERIA" (1981) untuk sang legenda.
Foto Marilyn Monroe yang paling terkenal memang saat dia berpose di atas saluran udara subway yang membuat roknya terkembang. Namun ternyata masih ada foto-foto Marilyn Monroe yang belum sempat dipublikasikan
|
di kolam renang |
|
memeluk Bernard Bear |
|
in action dulu |
|
lagi adu akting |
|
naik kereta gantung |
|
santai dulu |
|
belajar memotret |
|
gantian dipeluk Bernard Bear |
Source:
0 komentar:
Posting Komentar